1. Pembuatan Grafik
2. Pembuatan Dashboard dengan Pivot
Pembuat Grafik Pada Excel
Grafik adalah penyajian data yang terdapat dalam table yang ditampilkan ke dalam bentuk gambar. Selain itu grafik juga dapat diartikan sebagai suatu kombinasi data-data baik berupa angka, huruf, simbol, gambar, lambang, perkataan, lukisan, yang disajikan dalam sebuah media dengan tujuan memberikan gambaran tentang suatu data dari penyaji materi kepada para penerima materi dalam proses menyampaikan informasi.
Fungsi dari grafik adalah untuk menggambarkan data-data yang berupa angka-angka kebetuk yang lebih sederhana secara teliti dan menjelaskan perkembangan serta perbandingan suatu obyek ataupun peristiwa yang saling berhubungan secara singkat dan jelas.
- Buka terlebih dahulu lembar kerja Ms.Excel
-
Setelah itu buatlah contoh tabel sederhana, seperti di bawah ini
- Lalu Blok data yang akan dibuat grafik
- Setelah itu pilih menu Insert, pada tool Charts pilih grafik yang akan digunakan. Pada contoh saya menggunakan grafik garis yaitu Column.
- Maka akan muncul tampilan grafik yang telah anda buat sesuai dengan data pada table
- Untuk mengubah desain garis pada grafik pilih tools Quick Styles atau pada menu Design, dan pilih grafik yang anda inginkan.
- Hasil nya
Pembuatan Dashboard Dengan Pivot
Di dalam teknologi informasi, Dashboard adalah cara program dan user (pengguna) untuk saling berkomunikasi dimana mirip seperti dashboard di mobil. Dengan cara mengorganisir dan mempresentasikan data atau informasi agar lebih mudah di baca. Meskipun begitu dashboard di komputer lebih interaktif dibandingkan dengan sebuah dashboard di mobil (kecuali sudah berbasis-komputer).
Tujuan Pemakaian Dashboard
1. Untuk keperluan report (laporan) : Sebaiknya menggunakan aplikasi yang bersifat umum. Untuk saat ini yang paling cocok adalah menggunakan Microsoft Excel. Tentu dibutuhkan keahlian yang lebih untuk membuat dashboard dengan excel sebab kita harus terlebih dahulu membuat designnya terlebih dahulu. Menentukan data mana saja yang ingin ditampilkan baik berupa grafik ataupun dalam bentuk widget.
Kelebihan
* Sangat interaktif dan dinamis untuk report karena si pembaca tinggal click/pilih sesuai dengan yang diinginkan maka data akan berubah secara otomatis.
* Software sudah banyak yang memakai sehingga tidak ada kendala dalam pemakaian.
Kekurangan
* Sangat sulit bagi pengguna yang belum mahir. Namun ketika sudah terbiasa dan mahir maka hal itu akan menjadi mudah dan akan menghasilkan dashboard analysis yang interaktif, menarik dan bisa dibaca dengan mudah.
* Untuk pengolahan data dalam jumlah besar (raw data) kurang bagus mengingat excel hanya bisa menampung data kurang lebih 2 juta data.
Kelebihan
* Sangat interaktif dan dinamis untuk report karena si pembaca tinggal click/pilih sesuai dengan yang diinginkan maka data akan berubah secara otomatis.
* Software sudah banyak yang memakai sehingga tidak ada kendala dalam pemakaian.
Kekurangan
* Sangat sulit bagi pengguna yang belum mahir. Namun ketika sudah terbiasa dan mahir maka hal itu akan menjadi mudah dan akan menghasilkan dashboard analysis yang interaktif, menarik dan bisa dibaca dengan mudah.
* Untuk pengolahan data dalam jumlah besar (raw data) kurang bagus mengingat excel hanya bisa menampung data kurang lebih 2 juta data.
2. Untuk pengolahan data dan report : Software Tableau Dashboard Analysis adalah program yang sangat mudah dalam mengolah data. Hal ini karena dalam pembuatannya hanya dengan proses drag & drop sehinggga tanpa perlu mendesign dan merelasikan tabel yang akan ditampilkan dalam dashboard.
Kelebihan
* Penggunaan mudah hanya dengan proses drag n drop data yang akan ditampilkan.
* Sangat cepat untuk pengolahan dengan jumlah data yang sangat besar.
* Sangat interaktif
Kekurangan
Kelebihan
* Penggunaan mudah hanya dengan proses drag n drop data yang akan ditampilkan.
* Sangat cepat untuk pengolahan dengan jumlah data yang sangat besar.
* Sangat interaktif
Kekurangan
* Software berbayar dan untuk saat ini belum banyak yang memakai (tapi bisa mencari software dashboard yang opensource/ gratis).
Langkah-langkah Pembuatan nya sebagai berikut
1. Membuat data yang akan kita buat dashsboard menggunakan pivot
3. Nanti akan muncul tampilan seperti ini
4 klik ok dan akn ,umcul tampilan sheet untuk pembuatan pivot dan kemudian pilih apa saja yang ingin di tampilkan di pivot table.
5. kemudian kita bia mengganti design tampilan nya di menu design
6. kemudian kita bisa memberikan grafik juga, melalui menu insert dan tool bar chart
7. hasil dari pembuatan dashboard menggunakan pivot table