Laporan Pratikum 6
CARA MEMBUAT WORD ART
Apa Itu WordArt ?
Mungkin
sobat pernah melihat iklan atau pengumuman pada selembar kertas dengan tulisan
yang tidak biasa. Tulisan dengan bentuk yang dekoratif dan dengan corak warna yang
ramai.
Mungkin yang sobat lihat merupakan tulisan yang dibuat dengan WordArt ini. Dengan Insert WordArt kita bisa membuat tulisan yang menarik. Di bawah ini sobat bisa lihat contoh tulisan yang dibuat dengan Insert WordArt
Mungkin yang sobat lihat merupakan tulisan yang dibuat dengan WordArt ini. Dengan Insert WordArt kita bisa membuat tulisan yang menarik. Di bawah ini sobat bisa lihat contoh tulisan yang dibuat dengan Insert WordArt
Fungsi WordArt
Sesuai
dengan bentuk dan karakternya, WordArt
ini digunakan untuk membuat tulisan yang menarik. Misalnya pengumuman
penting atau untuk membuat tulisan iklan sebuah produk. Yang jelas kenapa menggunakan WordArt adalah untuk
menarik minat orang yang melihat.
- Buka lembar kerja ms word
- Klik menu insert pada menu bar microsoft office word
- Selanjutnya pada group text, pilih menu word art
- Pilih jenis desain word art sesuai yang anda inginkan.
- Selanjutnya akan muncul jendela Edit word art. Ketikkan text yang akan dibuat word art. jangan lupa untuk mensetting jenis dan ukuran font
- Klik OK untuk finishingnya dan lihat hasilnya.
CARA MEMBUAT DAFTAR ISI
Daftar isi merupakan salah satu komponen wajib yang harus terdapat pada sebuah buku, skripsi, jurnal, ataupun makalah.
3.MEMBUAT DAFTAR TABEL DAN DAFTAR GAMBAR
1. Tentukan Heading 1, Heading 2, dan seterusnya untuk menentukan judul dan sub-judul. Pada paragraf sebelumnya dijelaskan bahwa Heading 1, adalah penentu judul. Nah, kini Anda hanya perlu menandakan mana yang akan menjadi judul.Cukup tandai judulnya kemudian klik “Heading 1” seperti yang ada pada gambar di bawah ini. Jika Anda masih memiliki judul yang harus ditandai, maka lakukanlah cara yang sama seperti sebelumnya. Tandai dan klik “Heading 1.
2. Untuk membuat judul berada di posisi tengah, maka Anda hanya perlu mengklik simbol “rata tengah” atau yang disebut dengan “center.”
3. Jika Anda sudah selesai dengan menandakan judul “Heading 1” kini saatnya beralih pada sub-judul dengan menandakannya pada “heading 2.” Caranya sama, Anda hanya perlu menandakan sub-judul yang Anda tentukan kemudian klik “Heading 2.” Jangan lupa untuk mengatur kembali ukuran font, jenis font, dan juga posisi sub-judul. Lakukanlah hal yang sama untuk semua sub-judul Anda.
4. Jika Anda masih ingin membuat sub-judul untuk sub-judul pada “heading 2” maka Anda bisa menggunakan “heading 3.” Caranya masih sama, Anda hanya perlu menandakan sub-judulnya kemudian klik “Heading 3.” Jangan lupa untuk mengubah ukuran font dan juga posisi sub-judul.
5. Nah, kini saatnya membuat daftar isi secara otomatis. Caranya sangat mudah, namun pastikan Anda sudah menentukan posisi “daftar isi” yang akan Anda buat. Kemudian, Anda bisa klik “REFERENCE” lalu Anda klik “Table of Contents.”
Pilihlah salah satu antara “Automatic Table 1” atau “Automatic Table 2.” Kemudian, secara otomatis daftar isi akan terbentuk dengan sendirinya sesuai dengan yang sudah Anda tentukan heading-nya. Kini Anda sudah membuat daftar isi secara otomatis, hasilnya ada pada gambar di bawah ini.
3.MEMBUAT DAFTAR TABEL DAN DAFTAR GAMBAR
Pertama, kita buka dulu program Wordnya dengan cara Klik tombol [Windows Start] > [All Programs] > [Microsoft Office] > [Microsoft Word 2016]. Sebelum membuat daftar gambar dan tabel, terlebih dahulu kita memberikan caption pada gambar dan tabel tersebut.
Membuat Caption pada Gambar
- Masukkan gambar melalui [Insert] > [Picture].
- Pilih gambar yang diinginkan.
- Klik gambar kemudian masukkan caption melalui [References] > [Insert Caption].
- Lalu akan muncul kotak dialog Caption. Pilih Labelnya sesuai yang diinginkan (defaultnya Equation, Figure, dan Table).
- Jika ingin membuat label sendiri (misal Gambar, Tabel atau yang lainnya), maka tinggal klik tombol [New Label] dan ketikkan label yang diinginkan, misal Gambar.
- Ketikkan nama gambarnya dan tentukan posisinya (pilihannya Above selected Item dan Below selected Item). Lalu klik [OK].
- Gambar yang dimasukkan tadi sudah mempunyai Caption.
Membuat Caption pada Tabel
- Buat sebuah tabel melalui [Insert] > [Table].
- Seleksi/blok tabel yang sudah dibuat, kemudian buat captionnya. Caranya sama dengan caption pada Gambar. Buat label baru dengan nama Tabel.
- Ketikkan nama Tabelnya dan tentukan posisinya (defaultnya Above selected Item).
- Tabel kini telah memiliki Caption.
Cara membuat Captionnya uda selesai. Nah, sekarang kita tinggal membuat daftar gambar dan daftar tabelnya. Cara membuatnya hampir sama dengan cara membuat daftar isi. Lebih jelasnya kita simak caranya berikut ini.
Membuat Daftar Gambar
- Untuk memasukkan daftar gambar, [References] > [Insert Table of Figures].
- Pilih Gambar pada Caption Label. (label gambar merupakan label yang telah kita buat tadi)
- Daftar gambar telah selesai dibuat.
Membuat Daftar Tabel
- Caranya sama dengan membuat daftar gambar, hanya mengganti Caption Labelnya menjadi Tabel. (label tabel merupakan label yang telah kita buat tadi)
- Daftar tabel telah selesai dibuat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar